Nusantara dan Perebutan Ruang Hidup di IKN

Berbagai keputusan terkait IKN dibuat di Jawa; perencanaan dan desainnya berasal dari Jawa, termasuk merencanakan pemindahan para aparatur sipil negara dari Jawa. KEPUTUSAN pemerintah menamakan calon Ibu Kota Negara (IKN) dengan “Nusantara” ramai menjadi perbincangan publik. Nusantara bukan istilah yang lahir kemarin sore. Ia sudah lama dikesankan identik dengan Indonesia. Bila Indonesia adalah nama formal … Lanjutkan membaca Nusantara dan Perebutan Ruang Hidup di IKN