Ayam Serundeng Ibu dan Mimpi Memijat Bapak: Menyingkap Duka Batin Anak Yatim Piatu Korban COVID-19

Bintang, apa yang paling diingat dari bapak dan ibu?  “Kalau ibu, masakannya enak. Aku sukanya ayam serundeng..” “Kalau bapak, main. Main bola, berenang.” Setahun lalu, Bulan, Surya, dan Bintang, tiga kakak-beradik di Jawa Barat mendadak jadi yatim piatu. Ibu dan bapak mereka berturut-turut meninggal akibat COVID-19 dalam kurun waktu 24 jam. Bapaknya meninggal waktu magrib, […]

‘Kami Minta Mereka Dihukum’: Kesaksian Korban di Persidangan Kerangkeng Manusia Bupati Langkat

Peringatan: Artikel mengandung cerita tentang kekerasan. ANDAIKAN TIDAK DICOKOK Komisi Pemberantasan Korupsi karena kasus suap, awal tahun ini, Terbit Rencana Perangin-angin bersama keluarganya mungkin bakal aman-aman saja menjalankan bisnis perbudakan manusia. Toh, bisnis berkedok “rehabilitasi” untuk pencandu narkotika ini ditengarai sudah dilakukan sepuluh tahun lamanya. Para politisi lokal tahu keberadaan kamp “kerangkeng manusia” itu. Para […]

Mama-mama Lembah Grime di Jayapura: Bergerak Jaga Tanah Adat dari Gempuran Sawit dan Merebut Hak Komunitas

Tergerusnya hutan karena ambisi perkebunan sawit mendorong perempuan adat di Papua angkat bicara menantang angkuhnya kuasa negara, swasta, dan keluarga. Para perempuan bersuara atas nama hak dan perlindungan harta terakhir masyarakat meski kerangka adat mengekang peran mereka. USIA kehamilannya sudah hampir sembilan bulan. Para calon ibu biasanya memanfaatkan waktu ini dengan beristirahat di rumah, berjaga-jaga […]

Dahlia Merawat Seni Tari, Menjaga Tanah Sendiri di Tengah Megaproyek IKN

GRUP WHATSAPP GEMPAR. Foto seorang pria yang setengah badannya dimakan buaya beredar. Si pria, warga Desa Sepaku, sedang mengumpulkan umpan untuk memancing ketika tiba-tiba buaya keluar, menyambar dan menyeret tubuhnya ke tengah sungai, lalu beberapa buaya lain turut menyantap tubuh pria tersebut. Pria bernasib nahas tersebut masih berkerabat dengan Yati Dahlia, penari Ronggeng berumur 29 […]

10 Tahun Keistimewaan Yogyakarta: Mengubur Mimpi Hidup Sejahtera, Apalagi Jadi Gubernur di Yogyakarta

Saya masih ingat beberapa fragmen demonstrasi mendukung pengesahan RUU Keistimewaan Yogyakarta sepuluh tahun silam. Salah satu yang paling membekas ketika gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah di Jalan Malioboro digeruduk para pendukung keistimewaan. Saat itu salah seorang staf kantor DPRD segera mencopot plang-plang penanda kantor fraksi tiap partai, terutama Partai Demokrat, ketika massa memasuki halaman kantor. […]

Amor ing Acintya: Merawat Ritual Kebersamaan Hingga Akhir Kehidupan

Peringatan: Esai foto ini memuat gambar-gambar bagian tubuh jenazah yang mungkin mengganggu kenyamanan Anda. Bagi masyarakat Hindu Bali, pandemi COVID-19 bukan hanya memorak-porandakan kehidupan sosial dan perekonomian. Bagi mereka, pandemi turut mengekang bakti kepada Ida Sang Hyang Widhi Wasa. AGUSTUS, dua tahun silam, ritual adat Ngaben harus terhenti demi membatasi kerumunan dalam upaya pencegahan penyebaran […]

Gara-Gara Truk Batubara di Jambi: Cuan untuk Pemerintah dan Pengusaha, 116 Orang Kehilangan Nyawa

Truk-truk tambang batubara di Jambi terus menelan korban jiwa. Sejak 2017 hingga Juli 2022, sebanyak 116 orang meninggal dunia karena kecelakaan yang melibatkan truk-truk tersebut. KETIKA MAGRIB DATANG, truk-truk pengangkut batubara mulai bergerak dari mulut tambang menjejali jalan lintas Jambi-Muara Bulian. Mereka berjalan beriringan seperti tengah konvoi, menempuh perjalanan lebih dari 150 kilometer dari Kabupaten […]

Kami Meminta Maaf kepada Penyintas

Pada pertengahan Juli tahun ini, seorang penyintas, melalui LBH APIK, mengirimkan surat keberatan kepada kami. Isinya keberatan terhadap sebagian isi dari artikel “Kekerasan Seksual di Lingkup NGO: Dianggap Merusak Gerakan, Diselesaikan Pakai Cara Kepolisian”, yang ditulis oleh tim Project Multatuli. Setelah kami telusuri poin-poin keberatan penyintas, kami mengakui melakukan beberapa kesalahan, yang pada dasarnya adalah […]

‘Nanti Kita Kayak Ondel-Ondel, Ngamen di Lampu Merah’: Penggusuran & Krisis Iklim di Balik Jargon ‘Green City’ IKN

Suatu malam, ada pesan janggal menembus alam mimpi warga: Ratu Sungai datang membawa peringatan. Jika sungai terus diusik, manusia akan jadi korbannya. Ratu menagih manusia untuk mengembalikan “selendang” yang telah dirampas manusia. Mimpi itu hadir tak lama setelah pembangunan proyek intake Sungai Sepaku. Tidak ada yang tahu pasti makna “selendang” itu. Tapi, warga percaya alam […]